SERIBU PERNAK PERNIK PONSEL ANDROID | PONSEL ANDROID 2012

12 Januari 2012

Tidak ada habisnya kalau kita bicara tentang Ponsel Android, Seribu Pernak Pernik Ponsel Android adalah sebuah rangkaian kata yang mempunyai arti tersendiri. Android adalah smartphone besutan oleh Google yang memiliki banyak keragaman dan fasilitas pendukung untuk para pecinta Ponsel Android. Pernak pernik untuk ponsel android, game, aplikasi, tema dan lebih dari Seribu Pernak Pernik Ponsel Android sekarang sudah bisa kita nikmati. Android Market penyedia seribu pernak pernik ponsel android sekarang siap membantu anda menjelajah fitur-fitur terbaru untuk pengguna OS Android



Pada awal tahun 2012 ini, para produsen Ponsel Android mulai berlomba menarik minat para konsumen pecinta ponsel android. Seperti pada postingan sebelumnya (baca: Ponsel Android Yang Akan Dirilis Tahun 2012) , ponsel canggih dengan fitur-fitur mengaggumkan. Didukung perangkat dari masing-masing ponsel dan memiliki kelebihan tersendiri dikelasnya. 

Samsung sebagai produsen Ponsel Android ternama yang sudah cukup terkenal kini mulai akan merilis single terbaru mereka yaitu Samsung Galaxy Pro Duos. Kedatangan LG Optimus Net Dual rupanya telah menginspirasi Samsung untuk merilis produk serupa. Membawa keypad qwerty, HP yang mampu menjalankan dua kartu SIM secara bersamaan ini dianugerahi prosesor yang sama dengan Samsung Galaxy Y Pro. Secara keseluruhan HP ini memang hanya membawa spesifikasi yang tanggung mengingat posisinya yang memang menyasar kalangan menengah bawah.
Meski secara umum tidak ada peningkatan spesifikasi yang berarti bila dibandingkan dengan Galaxy Y Pro, namun Galaxy Y Pro duos ini telah dibekali dengan kamera depan. Jika menilik spesifikasi hardware yang dimiliki, HP ini kemungkinan akan hadir dengan OS Android Gingerbread.
 
Setelah Samsung, para produsen ponsel android seperti Sony, Motorola, LG, HTC, dan Asus siap meramaikan tahun 2012 ini dengan pernak pernik android nya masing-masing.  Dan untuk tahun 2012 ini juga, Nokia siap bersaing dengan Android yang juga merilis Ponsel Nokia pertama menggunakan OS. Kita tunggu saja kiprah dari masing-masing para produsen ponsel tersebut. Apakah bisa menarik hati pecinta PONSEL ANDROID di Indonesia. Apakah Blackberry masih jadi minat masyarakat ? Semua punya pilihan masing-masing. 


0 komentar:

Posting Komentar

 
banner